Perusahaan telah membentuk Komite Audit untuk membantu Dewan Komisaris dalam mengevaluasi dan memastikan proses internal dan eksternal audit perusahaan telah dilakukan sesuai dengan ketentuan standar yang berlaku.
Sia Leng Ho - Chairman/Ketua
Tan Kiat Heng - Member/Anggota
Hendra Nur Salman - Member/Anggota